Pertanyaan:
Good morning, dok.
Apakah benar jika kolesterol tinggi dapat memengaruhi kinerja organ lain?
Mengapa hal ini dapat terjadi, dok?
Thank you dokter.
Upi, Tinggal di Yogyakarta.
Baca juga: Profil Dokter Mustopa, Spesialis Penyakit Dalam RS Nirmala Suri Sukoharjo
Baca juga: Dokter Tekankan Pentingnya Kepatuhan Prokes pada Anak sebelum Mengikuti Pembelajaran Tatap Muka
Baca juga: Jangan Asal, Dokter Jelaskan Persiapan yang Harus Dilakukan Sebelum Cek Tekanan Darah
Baca juga: Tak Hanya Mudah Lupa, Demensia Alzheimer Bisa Picu Perubahan Perilaku pada Fase Berat
dr. Mustopa, Sp. PD Menjawab:
Untuk kolesterol dapat berpengaruh ke kinerja organ-organ tubuh seperti organ jantung, ginjal, otak, tangan, kaki, dan kantong empedu.
Hal ini jika berkaitan dengan jantung maka kolesterol menyebabkan terbentuknya plak di pembuluh darah yang menyebabkan aliran darah ke jantung berkurang.
Sehingga jantung tidak mendapat aliran darah yang cukup dan jika dibiarkan terus menerus akan bahaya karena otot jantung kurang oksigen dan bisa mati.
Baca juga: Ketahui Dua Jenis Hipertensi yang Harus Diwaspadai dari Dokter Spesialis Jantung
Baca juga: Mengenal Kelainan Malposisi Gigi sebelum Memasang Behel Gigi dari drg Munawir Usman
Baca juga: Dok, Mengapa Wanita Lebih Banyak Mengidap Demensia Alzheimer daripada Pria?
Baca juga: Berikut Pandangan Dokter Spesialis Kulit terhadap Bahan Alami yang Dianggap Mampu Mengatasi Jerawat
Sehingga jantung tidak berfungsi sebagaimana mestinya.
Begitupun aliran darah menggangu pada aliran darah otak, aliran darah tangan dan kaki, serta ginjal.
Selain itu juga jika kolesterol tinggi bisa menyebabkan pengendapan kolesterol di kantong empedu sehingga berisiko menjadi batu empedu.
(Tribunhealth.com/Dhiyanti)
Baca berita lain tentang kesehatan di sini.