Breaking News:

Apa Benar Kebiasaan Menginang Daun Sirih Bisa Membuat Gigi Lebih Kuat dan Terhindar dari Rasa Ngilu?

Menurut drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG kebiasaan menginang bisa membentuk lapisan permukaan gigi, begini penjelasannya.

Pixabay.com
Ilustrasi kebiasaan menginang, begini penjelasan drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG 

TRIBUNHEALTH.COM – Sebagian besar menganggap jika kebiasaan menginang bisa membuat gigi menjadi lebih kuat.

Hal ini karena sirih yang dikunyah dalam waktu lama bisa memicu produksi air liur.

Mereka meyakini jika kebiasaan menginang bisa menguatkan gigi, menyembuhkan luka di mulut, menghilangkan bau mulut, menghentikan perdarahan gusi, dan sebagai obat kumur alami.

Untuk membahas mengenai kesehatan gigi dan mulut, kita bisa bertanya kepada drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG.

Baca juga: Pemasangan Clear Aligner, Perlukah Cabut Gigi? Ini Pernyataan dari drg. Deviana Maria Anastasia

Ilustrasi tradisi menginang, begini pemaparan drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG
Ilustrasi tradisi menginang, begini pemaparan drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG (dailysia.com)

Baca juga: Terapkan Prinsip Lambung Sehat, Otak Sehat, Ikuti Panduan Dokter Gizi dan Spesialis Kesehatan Jiwa

drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG. merupakan dokter spesialis konservasi gigi.

drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG. bekerja di RSUD Sayang Rakyat, Sulawesi Selatan.

Selain itu, drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG. juga aktif praktik di TJ Dent Medical Specialist, Makassar.

drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG. akan menjawab pertanyaan Tribunners terkait kesehatan gigi dan mulut sebagai berikut.

Baca juga: Minum Kopi Bisa Redakan Stres, Begini Penuturan Dokter Spesialis Gizi Klinik, Diana Suganda

drg. Ummi Kalsum, MH.Kes.,Sp.KG
drg. Ummi Kalsum, MH.Kes.,Sp.KG (Dok. Pribadi Ummi Kalsum untuk TribunHealth.com)

Baca juga: Kenali Gejala Infeksi Rongga Mulut yang Sering Diabaikan, Simak drg. Erni Marliana, Sp.PM Phd.

Pertanyaan:

Tetangga saya memiliki kebiasaan menginang nih dok.

2 dari 2 halaman

Benarkah jika menginang bisa membuat gigi menjadi lebih kuat sehingga gigi tidak mudah mengalami rasa ngilu, dok?

Karin, Tinggal di Klaten.

Dokter Spesialis Konservasi Gigi, drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG. Menjawab:

Kebiasaan menginang seperti membentuk lapisan pada gigi sepertinya.

Baca juga: dr. Siswo Putranto Santoso Himbau untuk Tidak Berikan Minum pada Orang Pingsan, Berikut Ulasannya

Ilustrasi tradisi menyirih atau menginang, simak penjelasan drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG
Ilustrasi tradisi menyirih atau menginang, simak penjelasan drg. Ummi Kalsum, MH.Kes., Sp.KG (regional.kompas.com)

Baca juga: Ketahui Beberapa Faktor Risiko Terjadinya Gigi Impaksi, Salah Satunya Disebabkan Ukuran Rahang

Hanya saja yang harus diperhatikan saat melakukan menginang maka gusi bisa tertekan ke bawah.

Jadi gusi yang terbuka, yang melindungi daerah akar gigi yang lebih sensitif, apabila terbuka bisa lebih mudah menyebabkan nyeri pada pasien.

Baca juga: Terlalu Banyak Berpikiran Negatif Bisa Menyebabkan Overthinking hingga Memengaruhi Kesehatan Mental

(Tribunhealth.com/DN)

Baca berita lain tentang kesehatan di sini.

Selanjutnya
Tags:
Tribunhealth.commenginanggigi sehatGigi Ngilu
BERITATERKAIT
KOMENTAR

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved