Breaking News:

Atasi Gingivitis, Bolehkah Berkumur Air Garam? Begini Kata drg. Munawir H. Usman, SKG

Berikut ini simak penjelasan dokter gigi mengenai penanganan radang gusi atau gingivitis

batam.tribunnews.com
Ilustrasi berkumur 

TRIBUNHEALTH.COM - Gingivitis atau lebih sederhananya disebut radang gusi.

Adalah masalah yang terjadi pada gusi yang mungkin telah banyak dikeluhkan oleh sebagian masyarakat.

Kondisi ini sering tidak disadari, padahal jika terlambat diatasi akan mencetuskan kondisi yang lebih parah.

Baca juga: Ketahui Beberapa Kelainan yang Bisa Mengganggu Proses Erupsi Gigi Menurut drg. R. Ngt. Anastasia

Salah satu tanda dari gingivitis adalah gusi yang mudah berdarah pada saat sikat gigi.

Jika tanda-tanda gingivitis sudah dialami, sebaiknya segera datang ke dokter gigi melakukan pemeriksaan.

Namun selain itu, mungkinkah gingivitis ditangani sendiri di rumah? salah satunya dengan berkumur menggunakan air garam?

Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP dokter gigi di Rumah Sakit Undata
Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP dokter gigi di Rumah Sakit Undata (Dok. Pribadi Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP)

Untuk mengetahuinya, simak penjelasan Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP.

Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP lahir di Pekkae, Barru, 10 Oktober 1983.

Ia merupakan dokter gigi di Rumah Sakit Undata, Jl. RE. Martadinata Kota Palu, Sulawesi Tengah, Telp/Fax: (0451) 4908020.

Baca juga: Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP, Dokter Gigi Rumah Sakit Undata Sulawesi Tengah

Saat ini dirinya tengah menjabat sebagai Wakil Direktur RS Undata.

2 dari 3 halaman

Ia menyelesaikan pendidikan S1 di Fakultas Kedokteran Gigi di UNHAS pada 2005.

Pada tahun 2007, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP menyelesaikan program profesi Kedokteran Gigi di UNHAS.

ilustrasi pemeriksaan yang dilakukan dokter gigi
ilustrasi pemeriksaan yang dilakukan dokter gigi (freepik.com)

Tak hanya sampai di situ, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP melanjutkan pendidikan S2 dengan jurusan Administrasi Publik di UNTAD pada tahun 2016-2018.

Setelah menyelesaikan pendidikan S2, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP melanjutkan pendidikan S3 dengan jurusan Administrasi Publik di UNTAD pada tahun 2018-2021.

Baca juga: Kenali Bahaya Pemasangan Kawat Gigi yang Tidak Dilakukan oleh Spesialis Ortodonti Berkompeten

Hingga kini, ia masih aktif di dunia kedokteran gigi.

Selain praktik di Rumah Sakit Undata Kota Palu, Dr. drg. Munawir H. Usman membuka klinik di Apotek Amanda, Jl. Jati Baru, Kota Palu.

Tanya:

Dokter bolehkah berkumur dengan menggunakan air garam untuk menangani gingivitis?

Ilustrasi gingivitis atau radang gusi
Ilustrasi gingivitis atau radang gusi (intisari.grid.id)

Baca juga: Kenali 6 Anomali yang Dapat Terjadi Akibat Permasalahan Gigi Bungsu, Berikut Ulasan drg. Anastasia

Ade, Solo.

Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP. Menjawab:

3 dari 3 halaman

Salah satu jurnal mengatakan dengan kandungan air garam (natrium klorida atau NACL) itu sangat dibutuhkan.

Ilustrasi - Garam
Ilustrasi - Garam (Boldsky.com)

Selain untuk memperkuat gigi tapi juga menetralisir kondisi rongga mulut dari asam menjadi normal.

Makanya biasa, kami anjurkan kalau bisa pada saat sikat gigi malam hari, sebisa mungkin berkumur dengan air garam Itu salah satu kebiasaan yang bagus.

Baca juga: Orang Tua Perlu Tahu, Defisiensi Vitamin Tertentu pada Anak Ternyata Memengaruhi Proses Erupsi Gigi

(Tribunhealth.com/Ranum Kumala Dewi)

Selanjutnya
Tags:
Tribunhealth.comkesehatan gigi dan mulutBPJS KesehatanBPJSdrg. Ummi Kalsum MH.Kes.Sp.KG Fahmi Idris
BERITATERKAIT
KOMENTAR

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved