TRIBUNHEALTH.COM – Tentunya mayoritas orang ingin menampilkan yang terbaik tentang dirinya.
Kehadiran double chin akan membuat rasa percaya diri seseorang menjadi berkurang.
Double chin dapat membuat dagu terlihat seperti berlipat-lipat dan leher menjadi tidak tampak.
Akan tetapi tak perlu khawatir, sebab ada beberapa cara menghilangkan double chin.
Untuk membahas mengenai kesehatan dan kecantikan, kita bisa bertanya dengan dokter kecantikan yang sudah berkompeten seperti dr. Caryn Miranda Saptari.
Baca juga: Orangtua Perlu Mewaspadai Rampan Karies Gigi yang Rentan Dialami Usia Anak-anak
Baca juga: dr. Sylvana Evawani, SP.KJ Sampaikan Gejala Social Anxiety Disorder yang Perlu Diketahui Masyarakat
dr. Caryn Miranda Saptari merupakan dokter kecantikan.
dr. Caryn Miranda Saptari lahir di Karawang, 15 Agustus 1991.
Ia merupakan inhouse aesthetic doctor di klinik kecantikan Dermaster Bali.
dr. Caryn Miranda Saptari menyelesaikan pendidikan S1 Fakultas Kedokteran di Universitas Tarumanagara Jakarta.
dr. Caryn Miranda Saptari aktif diberbagai kegiatan baik seminar maupun menjadi narasumber seputar dunia kesehatan dan kecantikan.
Saat ini ia tinggal di Bali.
dr. Caryn Miranda Saptari akan menjawab segala pertanyaan terkait kesehatan dan kecantikan sebagai berikut.
Baca juga: Aliran Buang Air Kecil Tidak Lancar Menandakan Batu Saluran Kemih? Begini Ulasan dr. Rizki Sp.U
Baca juga: Mengenal Cara Kerja Kawat Gigi yang Disampaikan oleh Dr. drg. Eddy Heriyanto Sp.Ort(K)
Pertanyaan:
Dokter saya seorang laki-laki.
Meskipun kebanyakan laki-laki tidak memperhatikan penampilan, tetapi berbeda dengan saya.
Istri saya seringkali melakukan treatment untuk menghilangkan double chin.
Apakah treatment ini juga boleh dilakukan oleh pria dok?
Wahyu, Tinggal di Yogyakarta.
Baca juga: Meskipun Merawat Kulit dengan Baik, Sering Memicingkan Mata Beresiko Muncul Garis Halus pada Mata
Baca juga: Headgear dan Facemask untuk Atasi Kelainan Rahang, Bolehkah Digunakan Sekaligus? Ini Kata Dokter
Dokter Kecantikan, dr. Caryn Miranda Saptari Menjawab:
Boleh, laki-laki juga boleh karena biasanya laki-laki juga banyak yang mengeluh jika garis rahangnya kurang tegas.
Karena biasanya laki-laki kalau mau secara estetik dinilai, harus garis rahangnya tegak dan kotak.
Tetapi kalau double chinnya menggantung, akhirnya garis rahangnya tidak terlihat.
Maka dari itu kalau di tarik benang aptos akan membuat garis rahangnya menjadi lebih tegas.
Baca juga: Laser Rejuvenation untuk Atasi Tanda Keriput Membandel saat Usia Muda, Ini Petunjuk Perawatannya
(Tribunhealth.com/DN)
Baca berita lain tentang kesehatan di sini.