Dokter Spesialis Paru: Ruangan Lembap Tanpa Terkena Sinar Matahari Bisa Sebabkan Risiko Terkena TB

Penulis: Ranum Kumala Dewi
Editor: Ekarista Rahmawati
Ilustrasi tanda alami TB-simak penjelasan dr. Wahyuningtyas Rahayu, Sp.P

TRIBUNHEALTH.COM - Paru-paru adalah bagian dari organ tubuh yang harus dijaga kesehatannya.

Jangan sampai fungsi paru terganggu karena perilaku yang tidak disadari.

Salah satunya abai dalam memperhatikan lingkungan sekitar dan melindungi diri sendiri.

Baca juga: Forum Multi Sektor Percepatan Eliminasi Tuberkulosis (TBC) Kota Administrasi Jakarta Utara

Diketahui, salah satu upaya dalam menjaga kesehatan paru ialah memakai alat pelindung diri saat beraktivitas di malam hari.

Namun selain itu, tak luput juga memperhatikan suhu ruangan dan orang yang sedang sakit.

Hal ini disebutkan bisa berisiko membuat seseorang mudah mengalami masalah paru, salah satunya TB (Tuberculosis).

Ilustrasi penyakit TBC (kompas.com)

Bagaimana anggapan dokter mengenai hal ini?

Untuk mengetahuinya, simak penjelasan dr. Wahyuningtyas Rahayu, Sp.P.

Wahyuningtyas adalah seorang Dokter Spesialis Paru.

Baca juga: Profil dr. Wahyuningtyas Rahayu, Sp.P yang Berpraktek di RS PKU Muhammadiyah Surakarta

Wanita yang berasal dari Surakarta ini lahir pada 5 November 1986.

Kini Wahyuningtyas menjalani praktek sebagai Dokter Spesialis Paru di RS PKU Muhammadiyah Surakarta.

Profil dr. Wahyuningtyas Rahayu, Sp.P (Dokumen pribadi dr. Wahyuningtyas Rahayu, Sp.P)

Sebelum menjadi seorang dokter, Wahyuningtyas telah menempuh berbagai jenjang pendidikan.

Terakhir ia menamatkan pendidikannya di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta dengan mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Pulmonologi.

Setelah sebelumnya menempuh jenjang pendidikan sekolah dasar hingga menengah atas di kota yang sama.

Baca juga: Pekerja Malam Sering Keluhkan Batuk sampai Sesak Napas, Dokter Spesialis Paru Ungkap Penyebabnya

Tercatat 3 pelatihan yang pernah ia ikuti, seperti:

1. Advanced Trauma Life Support (ATLS)

Ilustrasi pemeriksaan dokter (Pexels.com)

Baca juga: Waspada, Lingkungan Luar Berhubungan Langsung dengan Paru-paru Dapat Menyebabkan Masalah Kesehatan

2. Pertolongan Pertama Gawat Darurat (PPGD)

3. Advanced Cardia

Tanya:

Apakah pemakaian alat pelindung diri saat beraktivitas di malam hari dalam melindungi paru perlu dilakukan di dalam ruangan?

Ilustrasi penggunaan masker (grid.id)

Baca juga: Asam Lambung Bisa Sebabkan Sesak Napas, dr. Wiwien Jelaskan Bedanya dengan Penyakit Paru-paru

Halaman
12