Breaking News:

Radang Gusi Bisa Picu Sariawan? Begini Kata Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP.

Berikut ini simak penjelasan dokter gigi mengenai kondisi halitosis dan radang gusi

pixabay.com
Ilustrasi seseorang yang mengalami masalah bau mulut 

TRIBUNHEALTH.COM - Halitosis atau umum disebut sebagai bau mulut adalah keluhan yang cukup banyak terjadi pada masyarakat.

Halitosis ini ditandai dengan aroma napas yang tidak sedap keluar dari mulut.

Disebutkan, bahwa adanya penyakit pada gusi, seperti gingivitis bisa memicu kejadian halitosis ini. Benarkah demikian?

Baca juga: drg. R. Ngt. Anastasia Ririen Sebut Gigi yang Bermasalah Tidak Harus Dicabut

Berikut simak penjelasan Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP.

Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP lahir di Pekkae, Barru, 10 Oktober 1983.

Ia merupakan dokter gigi di Rumah Sakit Undata, Jl. RE. Martadinata Kota Palu, Sulawesi Tengah, Telp/Fax: (0451) 4908020.

Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP dokter gigi di Rumah Sakit Undata
Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP dokter gigi di Rumah Sakit Undata (Dok. Pribadi Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP)

Saat ini dirinya tengah menjabat sebagai Wakil Direktur RS Undata.

Ia menyelesaikan pendidikan S1 di Fakultas Kedokteran Gigi di UNHAS pada 2005.

Pada tahun 2007, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP menyelesaikan program profesi Kedokteran Gigi di UNHAS.

Baca juga: Profil Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP, Dokter Gigi Rumah Sakit Undata Sulawesi Tengah

Tak hanya sampai di situ, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP melanjutkan pendidikan S2 dengan jurusan Administrasi Publik di UNTAD pada tahun 2016-2018.

2 dari 3 halaman

Setelah menyelesaikan pendidikan S2, Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP melanjutkan pendidikan S3 dengan jurusan Administrasi Publik di UNTAD pada tahun 2018-2021.

ilustrasi pemeriksaan yang dilakukan dokter gigi
ilustrasi pemeriksaan yang dilakukan dokter gigi (freepik.com)

Hingga kini, ia masih aktif di dunia kedokteran gigi.

Baca juga: drg. Ari Wd Astuti Ungkap Cara Membersihkan Gigi dan Mulut yang Benar Agar Terhindar dari Halitosis

Selain praktik di Rumah Sakit Undata Kota Palu, Dr. drg. Munawir H. Usman membuka klinik di Apotek Amanda, Jl. Jati Baru, Kota Palu.

Tanya:

Apakah radang gusi yang tidak segera diobati bisa menimbulkan halitosis?

Ilustrasi bau mulut
Ilustrasi bau mulut (kompas.com)

Baca juga: Gingivitis Bisa Sebabkan Masalah Periodontitis jika Tak Teratasi, Risiko Terburuk Gigi Jadi Tanggal

Ara, Solo.

Dr. drg. Munawir H. Usman, SKG., MAP. Menjawab:

Bisa saja terjadi halitosis, karena kondisi gusi meradang yang diakibatkan oleh akumulasi plak otomatis penderitanya kurang memperhatikan kebersihan gigi dan mulutnya.

ilustrasi seseorang yang mengalami bau mulut
ilustrasi seseorang yang mengalami bau mulut (pixabay.com)

Dengan tidak memperhatikan kebersihan gigi dan mulut, maka bukan hanya gingivitis yang terjadi, tetapi juga akan terjadi Karies (lubang) dan sebagainya.

Baca juga: drg. Ari Wd Astuti Ungkap Cara Membersihkan Gigi dan Mulut yang Benar Agar Terhindar dari Halitosis

Bahkan bisa saja ada beberapa gigi yang sudah gangrene yang tidak dilakukan perawatan atau pencabutan.

3 dari 3 halaman

Itu semua faktor-faktor penyebab terjadinya halitosis pada seseorang.

(Tribunhealth.com/Ranum Kumala Dewi)

Selanjutnya
Tags:
Tribunhealth.comRadang GusiMunawir Usman
BERITATERKAIT
KOMENTAR

BERITA TERKINI

berita POPULER

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved