Breaking News:

Mengenal Penyakit Scleroderma yang Menyerang Beberapa Organ Tubuh

Berikut ini penjelasan mengenai penyakit scleroderma yang menyerang beberapa organ atau area tubuh.

Penulis: Ranum Kumala Dewi | Editor: Melia Istighfaroh
Freepik.com
Ilustrasi penderita scleroderma-Simak informasi mengenai penyakit scleroderma yang dapat menyerang beberapa organ tubuh. 

TRIBUNHEALTH.COM - Scleroderma merupakan penyakit autoimun.

Penyakit ini menyerang jaringan ikat dan membuatnya tebal.

Kondisi ini dapat terjadi pada beberapa area atau organ tubuh.

Di antaranya seperti:

Baca juga: Mengenal Penyakit Sindrom Karpal Tunnel atau Carpal Tunnel Syndrom (CTS) dan Gejala-gejalanya

Baca juga: Dokter Jelaskan Sederet Penyebab Penyakit Jantung Bawaan pada Bayi, Salah Satunya Efek Samping Obat

- Kulit

- Pembuluh darah

- Paru-paru

- Ginjal

- Jantung

Ilustrasi jantung
Ilustrasi jantung (batam.tribunnews.com)

Terdapat beberapa tanda yang dimiliki oleh penderta scleroderma. Yaitu:

Ilustrasi penderita scleroderma.
Ilustrasi penderita scleroderma. (Pixabay.com)
2 dari 2 halaman

- Kulit tiba-tiba tebal

- Kulit tiba-tiba keras

- Kulit berwana putih

- Kulit menjadi licin

Baca juga: Dokter Jelaskan Cara Hindari Penyakit Jantung Bawaan pada Anak, Bisa Picu Kematian pada Bayi

Baca juga: Bahas Kesalahan dalam Pemberian Obat, Dokter Sebut Banyak Orang Salah dalam Membaca Resep

Dikutip dari tayangan YouTube Tribunnewswiki official, 23 Juli 2020. Penyakit scleroderma yang menyerang kulit, selain menganggu penampilan, juga menganggu pergerakan.

Bila penyakit ini menyerang pembuluh darah, penderita akan mengalami kerusakan jaringan tekanan darah tinggi.

Perlu diketahui, scleroderma merupakan penyakit turun-temurun.

Seseorang memiliki risiko yang lebih tinggi untuk mengidap scleroderma, jika pada anggota keluarga terdapat riwayat scleroderma.

(Tribunhealth.com/Ranum Kumala Dewi)

Selanjutnya
Tags:
SclerodermaGejala SclerodermaAutoimun
BERITATERKAIT
KOMENTAR

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved