Yang terakhir ini mungkin tidak termasuk buah, namun memiliki khasiat yang tidak bisa disepelekan.
Jahe terkenal akan khasiatnya sebagai obat.
Menambahkan jahe ke dalam makanan atau minuman Anda dapat menambah cita rasa sekaligus memberikan manfaat kesehatan yang signifikan.
Jahe dapat bertindak sebagai penghambat saluran kalsium alami sehingga menjadi alat yang berguna untuk mengelola tekanan darah.
(TribunHealth.com)