Mom and Baby

6 Masalah Kesehatan yang Rawan Terjadi pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya, Termasuk Kaki Bengkak

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: Ahmad Nur Rosikin
ilustrasi ibu hamil

Frekuensi buang air kecil meningkat terutama di trimester awal dan akhir.

Minum cukup air (sekitar 3 liter) sebelum jam 8 malam.

Kurangi asupan teh, kopi, dan minuman manis di sore/malam hari.

Latihan dasar panggul bisa membantu mengatasi keluhan ini.

Gangguan Pencernaan dan Sembelit

ilustrasi wanita yang mengalami sembelit (freepik/katemangostar)

Masalah pencernaan seperti sembelit cukup sering terjadi.

Tingkatkan konsumsi makanan berserat seperti sayur dan buah.

Jaga asupan cairan yang cukup.

Tetap aktif dengan olahraga ringan yang aman untuk ibu hamil.

Perubahan Emosi yang Cepat

Perubahan hormon sering menyebabkan mood swing.

Emosi bisa berubah secara tiba-tiba antara sedih dan bahagia.

Praktikkan teknik relaksasi seperti pernapasan dalam.

Jangan ragu berbagi perasaan dengan pasangan atau keluarga.

Untuk semua keluhan tersebut, selalu konsultasikan dengan dokter kandungan untuk penanganan yang tepat dan aman sesuai kondisi kehamilan masing-masing.

(TribunHealth.com)