Trend dan Viral

Banyak Pria yang Tertipu Penampilan, Sosok Wanita Cantik Ini Ternyata Aslinya Laki-laki

Penulis: Irmarahmasari
Editor: Irmarahmasari
Wanita cantik ini aslinya ternyata laki-laki, identitasnya bukan orang sembarangan

Langkah akusisi ini otomatis menjadikan Anne sebagai orang Asia pertama yang memiliki Miss Universe Organization.

Sebelum sesukses ini, Anne mengawali kariernya dengan merintis bisnis di media.

Kesuksesannya ini mengantarkan Anne jadi transgender perempuan pertama dan satu-satunya yang berstatus miluner di Asia.

Diketahui, Anne mendirikan JKN Global Media pada tahun 2013.

Makin berkembang, JKN kini memegang hak distribusi film-film dan program TV di Thailand dari beberapa perusahaan terkemuka.

Di antaranya adalah Walt Disney Co., CBS Corp, dan Sony Corp.

Baca juga: Modus Olahraga di Rumah dengan Pria Lain, Seorang Istri Berzina saat Suami Sedang Bekerja

Anne, pengusaha transgender Thailand yang akuisisi Miss Universe (Instagram/ annejkn.official)

Baca juga: Video Terbaru Syakirah Kembali Viral di TikTok dan Sudah Ditonton hingga 4,1 Juta Kali

Di sisi lain, JKN juga ternyata telah bekerja sama dengan CNBC selama 5 tahun untuk penyiaran.

Anne berusia 42 tahun.

Ia merupakan lulusan Hubungan Internasional Bond University Syndey, Australia.

Pada tahun 2019, Anne meraih anugerah penghargaan Asia Media Woman of the Year di Content Asia Summit 2019 di Singapura.

Anne jadi orang Thailand pertama sekaligus wanita transgender pertama yang mendapatkan penghargaan itu.

Meski kini sukses hingga bisa mengakuisisi Miss Universe, perjalanan bisnis Anne juga sudah melewati jatuh bangun.

Statusnya sebagai seorang transgender membuat Anne kerap didiskriminasi dan dikucilkan.

Akan tetapi, kerja keras dan dedikasi membuatnya sukses.

Anne membuktikan bahwa orang seperti dirinya juga layak mendapat keberhasilan.

Baca juga: Tips Ampuh Atasi Perut Buncit Tanpa Olahraga, dr. Zaidul Akbar: Puasa hingga Kurangi Gula

Berikut ini terdapat produk yang dapat meningkatkan daya tahan tubuh, klik di sini untuk mendapatkannya.

Baca berita lain seputar kesehatan di sini

(Tribunhealth.com)