Kalau di tempat kita tidak ada dokter gigi spesialis bedah mulut maka ada beberapa kasus yang memang boleh dokter general praktis.
Baca juga: Dokter Jelaskan Kebiasaan Ngopi Bisa Turunkan Risiko Penyakit Jantung Koroner
Baca juga: Ragam Penyajian Kopi, Apakah Berdampak bagi Kesehatan Jantung? dr. Mega Febrianora Menjawab
Jadi spesialisasi yang melakukan odontektomi itu hanya spesialis bedah mulut.
Tapi ada beberapa kasus yang mempu dilakukan oleh general praktis, tetapi memang ada klasifikasinya.
Bahwa gigi impaksi ini ada klasifikasinya, ada klasifikasi ringan, sedang, dan berat.
Jadi sebaiknya masyarakat juga tahu, dan dokter gigi akan tahu yang mana mereka mampu kerjakan dan yang mana seharusnya dirujuk ke spesialis bedah mulut.
Baca juga: Berikut Ini Gejala saat Mengalami Fisura Ani, Termasuk Nyeri dan Adanya Darah saat BAB
(Tribunhealth.com/DN)
Baca berita lain tentang kesehatan di sini.