Ingin Berhenti Rokok? Simak 5 Tahap Perubahan Perilaku Pecandu Rokok Ini

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: Ahmad Nur Rosikin
Ilustrasi berhenti merokok

Beraksi

Ilustrasi rokok (Pixabay)

Pada tahap ini, orang tersebut harus berhenti merokok selama enam bulan.

"Karena pada 6 bulan ini biasanya muncul godaan," kata dr Tan.

"Maka yang kita lakukan, setiap hari dia bebas rokok, rayakan," tegasnya.

Mantap berhenti

Pada tahap ini, orang berhasil berhenti merokok total.

Pada tahapan ini, orang sudah tidak tergoda lagi untuk merokok.

Bahkan, dr Tan menjelaskan dia bisa jengkel dengan rokok.

"Jadi memang perjalanannya panjang banget," pungkasnya.

Baca berita tentang kesehatan di sini.

(TribunHealth.com/Ahmad Nur Rosikin)