Mengenal Bruxism, Kebiasaan Menggertakkan Gigi saat Tidur yang Ternyata Berbahaya

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: Ahmad Nur Rosikin
Ilustrasi Pemeriksaan Gigi

Salah satunya adalah munculnya rasa ngeri berkepanjangan.

Selain itu bruxism juga bisa mengakibatkan sederet masalah lain, seperti masalah gusi, sendi penghubung rahang, hingga masalah otot dan memicu nyeri kepala.

"Nah itu keluhan yang mengindikasikan seseorang mengalami bad habbit bruxism," tandasnya.

Dari tanda-tanda tersebut, drg R. Ngt. Anastasia Ririen menegaskan bruxism berbahaya dan dapat memiliki efek tertentu pada tubuh.

Baca juga: Ini Fakta Mengenai Gigi Sensitif yang Perlu Diketahui

(TribunHealth.com/Ahmad Nur Rosikin)