Selain itu, Anda juga perlu mengecek informasi formasi CPNS 2024 di laman resmi kementerian/lembaga dan pemerintah daerah yang Anda minati.
Diperkirakan proses pendaftaran seleksi CPNS 2024 akan dibuka pada bulan Juni mendatang, meski jadwal pasti belum diumumkan.
Terus pantau perkembangan informasi terkait seleksi CPNS 2024 secara berkala agar tidak ketinggalan momen pendaftaran.
Dengan mempersiapkan diri dari jauh hari, Anda berpeluang meraih kursi CPNS yang diidamkan.
(TribunHealth.com, Kompas.tv)