Jangan Biarkan Keputihan Berlangsung Lama, Dokter Sebut Indikasi Penyakit Menular Seksual

Penulis: Ranum Kumala Dewi
Editor: Melia Istighfaroh
Ilustrasi wanita yang mengalami keputihan-simak penjelasan dokter mengenai indikasi penyakit menular seksual

2. Kutil kelamin

Tanda penyakit ini bisa berupa benjolan kecil-kecil dan bergerombol pada alat kelamin.

Baca juga: Penyebab Rasa Sakit pada Kelamin Perempuan yang Terjadi Berulang saat Melakukan Hubungan Seksual

3. Sifilis

Berbeda dengan penyakit menular seksual lainnya, Sifilis cenderung memiliki manifestasi klinis lebih banyak.

Penyakit Sifilis memiliki beberapa tingkat stadium.

Ilustrasi sifilis (Kompas.com via Tribunnews)

Sifilis stadium awal bila tidak diobati, bisa berupa bercak merah atau luka kecil pada kelamin tanpa disertai nyeri dan gatal.

Gejala biasanya akan hilang dengan sendirinya dalam hitungan 5 minggu.

Sehingga membuat pasien tidak sadar mengalami penyakit ini.

Baca juga: Sifilis Menyebar Lewat Hubungan Seksual, Bisa Menjalar ke Otak jika Tak Segera Ditangani

Bila terus dibiarkan, maka akan berlanjut ke stadium berikutnya.

Tanda bisa muncul dengan adanya ruam merah pada kulit, baik di telapak tangan maupun telapak kaki.

Sama seperti stadium awal, tanda ruam merah pada kulit juga akan hilang dengan sendirinya, dengan hitungan waktu 2 hingan 6 minggu.

Ilustrasi deteksi dini penyakit menular seksual (health.kompas.com)

Hingga kemudian berlangsung menuju stadium berikutnya.

Oleh karena itu, Putri menganjurkan untuk melakukan deteksi sejak ini.

"Jadi jika sudah ada gejala, cepat-cepat ke dokter," ucapnya.

Faktor Risiko

Penyakit menular seksual memiliki risiko tinggi pada kelompok tertentu, seperti:

- Usia

Pada wanita 16 sampai 24 tahun, sementara laki-laki 20 sampai 34 tahun.

Ilustrasi kesehatan seksual (pixabay.com)

- Pekerja seks komersial

- Pecandu narkotika

Halaman
1234