Apa Saja Tanda-tanda Mengalami Sleep Apnea Dok?

Penulis: Putri Pramestianggraini
Editor: Melia Istighfaroh
ilustrasi penderita sleep apnea

Pertanyaan:

Apa saja tanda-tanda mengalami sleep apnea dok?

Anggra, Solo

dr. Mustopa Sp.PD menjawab:

Tanda dan gejalanya

- Pasien sering terbangun saat tidur karena saat malam hari terasa tercekik

- Mengorok

- Berhenti napas selama beberapa kali saat tdur

- Susah tidur

- Sering pusing saat bangun tidur

- Sering mengantuk terutama saat siang

- Susah untuk konsentrasi dan sering memgalami perubahan mood

(TribunHealth.com/Putri Pramesti Anggraini)